SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG–Kasus dugaan tindak pidana pembangunan Masjid Raya Sriwijaya Palembang dan kasus PDPDE Sumsel memasuki babak baru, Rabu (25/5/2022). Dimana jaksa Kejagung dan Kejati Sumsel mengajukan tuntutan hukuman terhadap para terdakwa. Dalam amar tuntutannya, jaksa meminta majelis hakim Tipikor Palembang memvonis terdakws Alex Noerdin, mantan Gubernur Sumsel, dengan hukuman 20 …
Read More »Gubernur Sumsel: ASN tak Cukup Cuma Jujur
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG—Gubernur Sumsel, H Herman Deru menyerahkan Surat Keputusan (SK) pengangkatan 1.553 calon ASN dan PPPK di lingkungan Pemprov Sumsel. Prosesi kegiatan digelar di The Sultan Convention Center Palembang, Rabu, 25/5/2022) Pasa kesempatan tersebut, gubernur mengatakan kepada seluruh CASN dan PPPK untuk dapat bersyukur atas prestasi yang telah dicapai. Prestadsi …
Read More »Ground Breaking Pelabuhan Tanjung Carat Ditargetkan Juni 2022
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Gubernur Sumsel H Herman Deru bersama Menteri Perhubungan (Menhub), Budi Karya Sumadi menggelar rapat koordinasi terkait pembangunan Pelabuhan Tanjung Carat, Banyuasin. Rapat dilakukan secara virtual di Command Center, kantor Gubernur Sumsel, Selasa (24/5). Dalam rapat yang dipimpin langsung Menhub RI Budi Karya Sumadi tersebut, disepati proses pembangunan …
Read More »Pembukaan MTQ Sumsel Diawali Pemecahan Rekor MURI Membaca Alquran Secara Kolosal
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Tak hanya megah dan meriah, kegiatan Opening Ceremony Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) XXIX Provinsi Sumsel 2022 di halaman Griya Agung, Senin (23/5) malam, juga sangat spesial. Karena berhasil memecahkan rekor bergengsi dari Museum Rekor Indonesia (MURI). Rekor ini diserahkan MURI kepada Gubernur Sumsel, H.Herman Deru didampingi Wakil …
Read More »Gubernur Sumsel Minta Pujasuma Mempertahankan Kearifan Lokal
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Gubernur Sumatera Selatan, H Herman Deru menyambut baik upaya pengurus Pujasuma yang luar biasa dalam mempertahankan kearifan lokal. Dalam waktu dekat Pujasuma Sumsel akan ada pengukuhan pengurus dan penambahan tokoh- tokoh baru yang diharapkan akan memberikan dampak yang baik bagi organisasi ini. “Saya dukung pengukuhan pengurus Pujasuma …
Read More »Menunggu Sekda Baru, Apriyadi Ditunjuk Sebagai Plh Bupati Muba
SUMSELHEADLINE.COM–Untuk sementara Apriyadi, Sekda Muba, ditunjuk sebagai Plh Bupati Muba. Hal itu dilakukab seraya menunggu penunjukkan penjabat Sekda penggantinya. Walaupun sebensrnya Apriyadi sudah mengantongi Surat Keputusan (SK) dari Mendagri sebagai Penjabat (Pj) Bupati. Penyerahan SK Plh dilajukan Gubernur Sumsel Herman Deru Minggu (22/5/2022) malam di Griya Agung. Gubernur membenarkan sudah …
Read More »Agar Pelayanan Kesehatan Merata, Ini yang Dilakukan Herman Deru
PALEMBANG – Gubernur Sumsel H Herman Deru membuka langsung Pekan Ilmiah Tahunan (PIT) III Tahun 2022 Perhimpunan Dokter Umum Indonesia (PDUI), di Ballroom Hotel Beston Palembang, Sabtu (21/5). Pada kesempatan itu, Herman Deru mengajak para dokter baik yang bertugas di perkotaan, wilayah perairan maupun pelosok desa untuk meningkatkan perannya dalam …
Read More »Mengejutkan, Mendagri Tunjuk Apriadi Pj Bupati Muba
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG–Isu seputar tarik menarik pengangkatan Penjabat (Pj) Bupati Muba akhirnya berahir. Setelah Mendagri mengeluarkan putusan dan menunjuk Apriadi, yang kini menjabat Sekda Muba. Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Benny Irwan, seperti dikutif sejumlah media Sabtu (21/5/2022) mengatakan bahwa SK Mendagru sudah diserahkan ke Pemprov. “Sudah diberikan …
Read More »Pembangunan Sentra Pemerintahan, Jadikan Lahat Episentrum Potensi Sekitarnya
SUMSELHEADLINE.COM, LAHAT- – Meski tak bisa hadir secara langsung, Gubernur Sumsel H. Herman Deru tetap hadir secara virtual pada sidang paripurna istimewa HUT ke-153 Kabupaten Lahat, Jumat (20/5) pagi dari Command Center Pemprov Sumsel. Dalam kesempatan itu dia mengatakan akan ikut mendorong dan mendukung percepatan pembangunan sentra pemerintahan baru di …
Read More »Wisuda Perdana Madrasyah Tahfidzul Quran Raudhatul Ulum Telurkan 236 Hafidz-Hafidzah
SUMSELHEADLINE.COM, INDERALAYA– Luar biasa !! Pada wisudah perdana Tahfidzh Alquran, Ponpes Raudhatul Ulum Sakatiga, Ogan Ilir, Sumsel, sudah berhasil mewisuda sebanyak 236 hafidz dan hafidzah. Dari jumlah itu, 107 santri/santriwati lulus hapal Alquran 30 juz, dengan rincian 75 hafidz dan 32 hafidzah. Selebihnya, terdiri hafal 20 juz, dan 10 jus. Jadi …
Read More »