SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Mantan Pj Bupati Muaraenim, Kurniawan dipecaya menjadi Asisten III Administrasi dan Umum Pemprov Sumsel. Dia dilantik oleh Wakil Gubernur Sumsel Mawardi Yahya, Rabu (15/02/2023). “Kalau jabatan Asisten III ini definitif. Saya masih menunggu apakah saya merangkap atau ada pejabat lain yang menjalankan tugas itu,” katanya. Tugas baru …
Read More »Perda RTRW Hindari Persoalan di Kemudian Hari
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Wakil Gubernur Sumsel H Mawardi Yahya didampingi Sekda SA Supriono mendengarkan pandangan umum fraksi-fraksi DPRD Sumsel terhadap empat Raperda di ruang sidang paripurna DPRD Sumsel, Senin (13/2). Dalam sidang yang dipimpin Wakil Ketua DPRD Sumsel, Giri Ramanda tersebut, sebanyak sembilan fraksi di DPRD Sumsel secara marathon berkesempatan …
Read More »Nasdem Optimis Raih 10 Kursi DPRD Palembang
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Nasdem Kota Palembang menargetkan mendapat 10 kursi DPRD Palembang. Dengan kerja keras kader dan kinerja yang selama ini ditunjukkan, optimis meraih kemenangan. Demikian ditegaskan Fauzi Amro, anggota DPR RI dan Ketua DPP Partai Nasdem Bidang Pemenangan Pemilu Sumatera, Sabtu (11/2/2023). “Kalau sudah 10 kursi, kakak Fitri sebagai …
Read More »Kandidat Cawako Palembang, Elektabilitas Ratu Dewa Paling Menonjol
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak direncanakan baru akan digelar Oktober-Nopember 2024. Namun sejumlah tokoh mulai ancang-ancang, bahkan melakukan sosialisasi. Tak terkecuali di Kota Palembang. Sejumlah nama digadang-gadang bakal maju untuk menggantikan Harnojoyo, antara lain Fitrianti Agustinda yang sekarang menjabat Wawako Palembang, Nasrun Umar (mantan Sekda Sumsel), Akbar …
Read More »Edi Santana: “Masak Saya Nipu”
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG –Adanya dua pengusaha yang melaporkan tindak penipuan dan penggelapan senilai Rp1 miliar ke Polda Sumsel dan menyebut namanya, anggota DPR RI asal Sumsel, Ir H Eddy Santana Putra MT atau yang akrab disapa ESP angkat bicara. ESP mencoba meluruskan pemberitaan yang terlanjur menyebar dan terkesan mendeskriditkan dirinya tersebut. …
Read More »Peserta Sespimma Tandatangani Fakta Integritas
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Karo SDM Polda Sumsel Kombes Pol Sudrajad hariwibowo menghadiri giat Pengambilan Sumpah dan Penandatanganan Fakta Integritas seleksi terpadu Program pendidikan Sekolah Staf dan Pimpinan ( Sespimma) Polri angkatan ke-69 dan 70 Serta S1 STIK-PTIK Angkatan -81Tahun Anggaran 2023 secara Zoom meeting di ruang rapat Ro SDM Lantai 2 …
Read More »Penipuan Proyek Miliaran, Menyeret Nama Anggota DPR Asal Sumsel
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Tim Opsnal Unit 3 Subdit 3 Jatanras Ditreskrimum Polda Sumsel mengamankan pelaku dugaan kasus penipuan dan penggelapan terhadap dua orang pengusaha di Kota Palembang dengan kerugian hingga satu miliar rupiah. Kasus ini diduga melibatkan oknum anggota DPR RI asal Sumsel. Pelakunya yang diamankan adalah Aziz Muslim (48), warga …
Read More »KPU Terbitkan PKPU Baru, Ini Dapil-Jumlah Kursi Asal Sumsel
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Pemilihan legislatif (Pileg) dan Pilpres direncanakan digelar Februri-Maret 2024 mendatang. Kini KPU RI telah melakukan berbagai persiapan, walau belum diketahui pasti sistem pencalegan, apakag sistem tertutup atau terbuka. Namun demikian, KPU sudah mengeluarkan Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) No.6 tahun 2023 tentang Daerah Pemilihan (Dapil) dan Alokasi …
Read More »Wacana Hapus Jabatan Gubernur, Pikiran yang tak Rasional
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Baru-baru ini Ketua Umum (Ketum) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan juga Wakil Ketua DPR RI, Muhaimin Iskandar yang mewacanakan menghilangkan jabatan gubernur. Dia mengusulkan dihapusnya pemilihan gubernur (Pilgub) secara langsung oleh rakyat. Setelah pilgub dihapus, dia mengusulkan agar jabatan gubernur juga perlu ditiadakan. Usulan Muhaimin Iskandar merupakan …
Read More »Alfaro : Siap Maju Pilwako Palembang
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Pilwako Palembang akan digelar 2024 mendatanag. Namun kasak kusuk calon walikota sudah mulai merebak sejak setahun terakhir. Salah satu yang disebut-sebut bakal maju cawako adalah Akbar Alfaro, anggota DPRD Palembang yang juga Ketua Partai Gerindra Kota Palembang. Dihubungi wartawan di sela-sela prosesi HUT Partai Gerindra di kantor …
Read More »