SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG –– Mantan Gubernur Sumatra Selatan (Sumsel) Alex Noerdin mengajukan permohonan peninjauan kembali (PK) ke Pengadilan Negeri Kelas 1 Palembang atas putusan kasus korupsi dana hibah pembangunan Masjid Raya Sriwijaya dan Jual Beli Gas oleh PDPDE. Juru bicara Pengadilan Negeri Palembang Edi Saputra Pelawi membenarkan PK yang diajukan Alex Noerdin. …
Read More »Mantan Pj Walikota Palembang Setor Denda Rp 200 juta
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Mantan Pj Walikota Palembang sekaligus terpidana korupsi pembangunan Masjid Raya Sriwijaya Jakabaring Palembang, Akhmad Najib menyetor pidana denda Rp 200 juta ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Palembang. Demikian diungkapkan Kasi Penerangan dan Hukum Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sumsel Moch Radyan SH MH saat dikonfirmasi, Senin (27/2/ 2023). “Uang Rp 200 …
Read More »Dituntut 20 Tahun Penjara, Alex: Jaksa Terlalu Kejam
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG–Kasus dugaan tindak pidana pembangunan Masjid Raya Sriwijaya Palembang dan kasus PDPDE Sumsel memasuki babak baru, Rabu (25/5/2022). Dimana jaksa Kejagung dan Kejati Sumsel mengajukan tuntutan hukuman terhadap para terdakwa. Dalam amar tuntutannya, jaksa meminta majelis hakim Tipikor Palembang memvonis terdakws Alex Noerdin, mantan Gubernur Sumsel, dengan hukuman 20 …
Read More »Sambil Menangis Depan Hakim, Mudai Klaim tak Terima Dana Masjid Raya
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG–Sidang kasus dugaan korupsi pembangunan Masjid Raya Palembang, Kamis (19/5/2022) kembali digelar di pengadilan Tipikor, Palembang. Kali ini yang menjadi terdakwa Alex Noerdin, mantan Gubernur Sumsel. Sejumlah saksi pun diperiksa maraton, salah satunya Mudai Madang, mantan bendahara Yayasan Masjid Raya Sriwijaya. Sidang kali ini pun mengharu biru bagi Mudai, …
Read More »