SUMSELHEADLINE.COM, JAKARTA — Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) melaporkan sepanjang 2022 sudah menerima laporan terkait transaksi judi online nilainya mencapai Rp 155,46 triliun. Nilai itu berasal dari 121 juta transaksi. Hal itu diungkapkan Kepala PPATK, Ivan Yustiavandana saat rapat kerja dengan Komisi III DPR RI, Selasa (13/9/2022). “PPATK …
Read More »Kasus Korupsi di PUPR Muba, Propam Polri Dalami Dugaan Keterliban Kombes AS
SUMSELHEADLINE.COM, JAKARTA — Kasus dugaan korupsi di Dinas PUPR Musi Banyuasin, Sumsel memasuki babak baru. Setelah terdakwa AKBP Dalizon, oknum di jajaran Polda Sumsel, terus “bernyanyi”. Dalam sidang di Tipikor Palembang, Dalizon mengakui uang juga disetor ke Kombes AS, yang saat itu menabat di Polda Sumsel. Atas itu, Ketua Indonesia …
Read More »Sambangi Kediaman Soimah, HD Siapkan Bantuan Hukum Kasus Santri Gontor
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG – Di tengah rintik hujan gerimis mengguyur Kota Palembang, Minggu (11/9) petang, tidak menyurutkan langkah Gubernur Sumsel Herman Deru menyambangi kediaman orangtua almarhum AM, santri Ponpes Gontor asal Palembang yang meninggal dunia diduga akibat penganiayaan. Herman Deru yang datang ke rumah duka untuk memberikan semangat dan menyampaikan rasa …
Read More »Dua Pasangan Terpilih Putra Putri Pendidikan Sumsel, Ini Asal Sekolah Mereka
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Setelah melalui tahapan yang cukup panjang, akhirnya panitia menetapkan para juara Putra-Putri Pendidikan Sumatera Selatan 2022. Prosesi puncak kegiatan digelar di Hotel Fave, Palembang, Minggu (11/9/2022). Berdasarkan haisl pengumuman panitia, untuk kategori siswa SMP, keluar sebagai juara M Febrian Dwi Risky dari SMPN I Palembang, dan Luzafiyah …
Read More »Kasus Korupsi PUPR Muba, IPW Desak Polri Usut Oknum Pejabat Lainnya
SUMSELHEADLINE.COM — Kasus dugaan korupsi di jajaran Dinas PUPR Musi Banyuasin, Sumsel, terus berlanjut. Kasus ini juga melibatkan oknum pejabat Polri, AKBP Dalizon, mantan Kapolres Kabupaten OKU. Bahkan, dalam sidang terdakwa Dalizon secara terus terang mengungkapkan dugaan keterlibat oknum pejabat lainnya. Atas hal itu, Ketua Indonesia Police Watch (IPW) Sugeng …
Read More »Pasutri di Muba Namai Anaknya Perdi Sambo
SUMSELHEADLINE.COM, SEKAYU — Kasus pembunuhan Brigadir Joshua yang dilakukan mantan Kadiv Propam Polri, Irjen Pol Ferdy Sambo benar-benar menyita perhatian publik negeri ini. Buktinya, warga di pelosok desa pun mengikuti setiap perkembangan kasus tersebut. Bahkan, pasangan suami istri Mariana dan Sutrisno, warga Dusun 1 Setia Jaya, Kecamatan Jirak Jaya, Kabupaten …
Read More »Herman Deru Dianugrahi Penghargaan Pembina Olahraga Berprestasi
SUMSELHEADLINE.COM, KALTIM –Gubernur Sumsel, H Herman Deru untuk kesekian kalinya menerima penghargaan. Kali ini penghargaan sebagai Pembina Olahraga Berprestasi, yang diberikan langsung Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI, Zainudin Amali pada Peringatan Hari Olahraga Nasional (Haornas) XXXIX Tahun 2022 di Stadion Batakan, Balikpapan Kalimantan Timur, Jumat (9/9) malam.
Read More »Gubernur Sumsel Perjuangkan Kesejahteraan Driver Ojol
SUMSELHEADLINE.COM PALEMBANG – Upaya Gubernur Sumsel H Herman Deru untuk mewujudkan kesejahteraan masyarakat secara merata semakin gencar dilakukan. Termasuk juga kesejahteraan bagi para pengemudi transportasi online. Bahkan, Gubernur Herman Deru langsung melakukan gerak cepat mengatasi persoalan yang masih dirasakan pengemudi transportasi online di Sumsel. “Pemprov Sumsel tentu akan mendorong agar …
Read More »OPD Kota Palembang Diminta Bertanam Cabai
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Pemerintah Kota (Pemkot) Palembang kembali kembangkan inovasi guna mendukung pengendalian inflasi daerah, yakni dengan melaunching Office Farming dengan tema “Tanam Cabe Inflasi Terjago”. Dengan dilaunching langsung oleh Sekretaris Daerah Kota Palembang, Ratu Dewa, gerakan Office Farming tersebut diharapkan mempu mengendalikan angka inflasi, khususnya di Palembang. “Cabai itu …
Read More »Ratu Elizabet Meninggal, Charles III Naik Tahta Raja
SUMSELHEADLINE.COM –Rakya Inggris berduka, karena Ratu Elizabeth II, Kamis (8/9/2022) malam meninggal dunia di Kastil Balmoral, Skotlandia, dalam usia 96 tahun. Dengan meninggalnya Ratu Elizabeth II, maka Raja Charles III menjadi penerus takhta Kerajaan Inggris. Sebagai raja baru Inggris, Charles III mengatakan bahwa Ratu Elizabeth II adalah penguasa yang disayangi …
Read More »