Tag Archives: tujuh penjabat kepala daerah

Lantik Tujuh Pj Bupati/Walikota, Ini Pesan Khusus Herman Deru

Tujuh Penjabat Bupati dan Walikota di Sumsel saat dilantik di Griya Agung, Palembang, Senin (18/9/2023). Foto : Humas Pemprov Sumsel.

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Gubernur Sumsel, H Herman Deru secara resmi melantik tujuh Penjabat (Pj) Bupati dan Walikota yang akan meneruskan kepemimpinan di sejumlah Kabupaten dan Kota di Sumsel. Pelantikan yang digelar di Griya Agung Palembang, Senin (18/9/2023) tersebut, dilakukan menyusul berakhirnya masa jabatan Bupati dan Walikota di tujuh daerah tersebut. …

Read More »