SUMSELHEADLINE.COM, BANYUASIN — Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru menandatangani prasasti peresmian Masjid Al- Hidayah Purbolinggo di Desa Purbolinggo, Kecamatan Betung, Kabupaten Banyuasin. Rabu (28/12) siang. Tidak hanya meresmikan masjid, di tempat yang sama Herman Deru juga menghadiri pengajian akbar bersama ratusan pengajian Muslimat Nahdlatul Ulama (NU), sekaligus menyerahkan bantuan seragam …
Read More »