Tag Archives: Ditolak hakim

Hakim PN Sekayu Tolak Praperadilan Terhadap Polres Muba

Suasana sidang praperadilan di PN Sekayu, Jumat (8/12/2023). Foto: Dok Polres Muba.

SUMSELHEADLINE.COM, SEKAYU –– Sidang gugatan Pra Peradilan dengan pemohon yaitu tersangka Muchsin Gono melalui tim kuasa hukumnya, Husni Chandra SH, digelar di Pengadilan Negeri Sekayu, Jumat (8/12/2023). Sidang yang beragendakan putusan dari majelis hakim tersebut dimenangkan oleh Satuan Reskrim Polres Muba, selaku termohon, setelah gugatan tersebut ditolak atau tidak dikabulkan oleh …

Read More »