Tag Archives: skema kpbu

Jalankan Skema KPBU, Apriyadi Buat Muba Terang Benderang

Pj Bupati Apriyadi usai penandatangan kesepakatan bersama Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin dengan PT Indi Daya Rekapratama tentang Penyiapan Prastudi Kelayakan Penyediaan Infrastruktur Penerangan Jalan Umum Skema KPBU di Kabupaten Musi Banyuasin di Kantor Mess Perwakilan Pemkab Muba di Palembang, Rabu (20/12/2023). Foto: Dinkominfo Muba.

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG —  Keterbatasan alokasi anggaran baik dari APBD maupun APBN, bukan alasan bagi Pemkab Muba yang saat ini dinahkodai Pj Bupati Apriyadi Mahmud untuk tidak mengebut percepatan infrastruktur khususnya di Bumi Serasan Sekate. Inovasi untuk menggaet investor dengan skema Kerjasama Pemerintah dengan Badan Usaha (KPBU) kali ini bakal diterapkan …

Read More »