Tag Archives: kakanya tewas

Kematian Kakaknya Janggal, Asrun Lapor Polisi

Asrun melapor ke Polrestabes Palembang atas kematian kakanya yang dinilai janggal, Minggu (18/8/2024). Foto: Sumselheadline/Ela.

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Merasa janggal dengan kematian kakaknya Zakaria (54) yang ditemukan tewas di depan rumah warga, Arsun (52) melapor ke SPK Terpadu Polrestabes Palembang, Minggu (18/8/2024). Di hadapan petugas, Asruns menuturkan dirinya bersama keluarganya yang lain baru mengetahui kejadian tewasnya korban itu setelah dihubungi oleh warga pada Sabtu 17 Agustus …

Read More »