Tag Archives: Jalan tol

Muba Dukung Penuh Percepatan Jalan Tol Trans Sumatera

Sekda Apriyadi Mahmud menyematkan diri meninjau secara langsung pengerjaan Proyek Strategis Nasional (PSN) Jalan Tol Bayung Lencir - Tempino (Baleno), Sabtu (14/10/2023). Foto : Dinkominfo Muba.

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Bertempat di  ruang rapat Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan, Rabu (30/10/2024) dilaksanakan Rapat Pembahasan Percepatan Progress Pembangunan Jalan Tol Trans Sumatera pada Ruas Tol Simpang Indaralaya–Muara Enim (Junction Palembang), Ruas Palembang–Betung dan Ran Tol Betung–Tempino–Jambi di Provinsi Sumatera Selatan yang Dilaksanakan PT.Hutama Karya (Persero). Pj Bupati Musi Banyuasin, …

Read More »

Pemkab Muba Terus Kawal Pembangunan Jalan Tol Trans Sumatera

Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Pemkab Muba, Yudi Herzandi saat meninjau tol trans Sumatera trase Bayunglencir-Tempino, Jumat (6/10/2023). Foto: Dinkominfo Muba.

SUMSELHEADLINE.COM, BAYUNG LENCIR — Pemerintah Daerah merupakan perpanjangan tangan Pemerintah Pusat, untuk itu yang menjadi program prioritas nasional, Pemda wajib mendukung dan melakukan pengawalan agar program tersebut bisa berjalan dengan baik. Demikian disampaikan Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah Kabupaten Muba H Yudi Herzandi SH MH, pada kesempatan …

Read More »