Tag Archives: Harus sesusi target

Apriyadi Pastikan Pembangunan Jalan Sekayu-BandarJaya Selesai Sesuai Target

Pj Bupati Muba, Apriyadi meninjau langsung proses pembangunan jalan tembus Sekayu-Bandar Jaya, Jumat (25/8/2023). Foto : Dinkominfo Muba

SUMSELHEADLINE.COM, SEKAYU — Pastikan pekerjaan kontraktor sesuai dengan target, Pj Bupati H Apriyadi Mahmud didampingi Kepala Dinas PUPR Muba Alva Elan SST MPSDA meninjau langsung proses pembangunan ruas jalan Sekayu- BandarJaya  Jumat (25/08/2023) siang. Pemkab Muba melakukan pembangunan infrasturktur tersebut mencakup seluruh wilayah kecamatan, dengan kategori yang berbeda-beda para ruas …

Read More »