Tag Archives: Entaskan kemiskinan

Program Pembangunan Rumah Dapat Entaskan Kemiskinan

Wagub Sumsel, Cik Ujang mendampingi Kapolda Sumsel, Irjen Pol Andi Rian pada peresmian pembangunan layak huni bagi anggota Polri di Talang Kelapa, Banyuasin, Selasa (4/3/2025). Foto: Humas Pemprov Sumsel.

SUMSELHEADLINE.COM, PANGKALAN BALAI — Wakil Gubernur Sumatera Selatan, H Cik Ujang melakukan groundbreaking pembangunan 622 unit Rumah Subsidi Pegawai Negeri pada Polri (PNPP) bertempat di Perumahan Duta Tanah Mas Blok B Kecamatan Talang Kelapa Kabupaten Banyuasin, Selasa (4/3/2025). Dalam kesempatan itu Wagub Cik Ujang mengapresiasi komitmen jajaran Polda Sumsel dalam …

Read More »

Pemkab-Pemkot Diminta Sinergi Entaskan Kemiskinan

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Elen Setiadi, SH, MSE memimpin langsung Rapat Koordinasi (Rakor) Sinergi Program Pengentasan Kemiskinan Kabupaten dan Kota se-Sumsel, bertempat di Griya Agung Palembng, Senin (3/2/2025). Dalam rapat ini, turut hadir juga para Sekda Kabupaten/Kota se Sumsel, para Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) …

Read More »

Relawan Kesejahteraan Sosial Jadi Garda Terdepan Entaskan Kemiskinan di Muba

SUMSEPHEADLIBE.COM, SEKAYU — Ratusan relawan kesejahteraan sosial di Bumi Serasan Sekate, Selasa (11/4/2023) berkumpul di kantor Dinas Sosial Muba. Mereka terdiri Pendamping Lansia, Pendamping Program Keluarga Harapan (PKH), Tagana, Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK), dan Karang Taruna. Kehadiran relawan ini rerkait rangkaian silaturahmi Pj Bupati Apriyadi Mahmud bersama SDM Dinas …

Read More »