SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Hingga hari terakhir pengembalian fomulir, 27 Nopember 2023, panitia penjaringan calon ketua umum KONI Sumsel, menerima berkas dua kandidat. Kedua calon yang mengembalikan furmulir atas nsna Asrul Indawan dan Gunhar. Calon pertama yang menyerahkan berkas syarat pencalonan Asrul Indrawan. Satu persatu berkas syarat pencalonan diterima dan diperiksa …
Read More »Undang Pengurus KONI dan Cabor, Heri Amalindo Siap Rebut Ketum KONI Sumsel
SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Puluhan Pengurus Provinsi (Pengprov) Cabang Olahraga (Cabor) di Sumatera Selatan dan KONI Kabupaten/Kota bakal mendukung Dr. H. Heri Amalindo, MM dalam pencalonan Ketua Umum KONI Sumsel masa bakti 2023-2027. Mereka berkumpul dalam undangan silaturahim yang digelar oleh Dr Heri Amalindo,l di Rumah Makan Sri Melayu Palembang, Jumat …
Read More »