Tag Archives: BI lokasi penukaran uang

Sambutan Idul Fitri, Ini Lokasi Penukaran Uang di Palembang

Ilustrasi THR ASN. Foto: IST

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Menyambut lebaran Idul Fitri 1446 H/ 2025, Bank Indonesia Perwakilan Sumatera Selatan sudah menyiapkan lokasi untuk penukaran uang. Tradisi tukar uang sudah biasa dilakukan menjelang hari raya yang biasanya digunakan untuk berbagi Tunjangan Hari Raya (THR). Bank Indonesia setidaknya menyiapkan jadwal untuk 10 titik lokasi penukaran uang. …

Read More »