SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Perhatian publik terhadap isu transisi energi masa kini semakin kritis di tengah kompleksitas tantangan perubahan iklim dan kebutuhan akan sumber energi berkelanjutan. Seiring munculnya teknologi energi terbarukan dan tekanan global untuk mengurangi ketergantungan pada bahan bakar fosil, peran media dan jurnalis dalam membentuk pemahaman publik sangatlah penting. …
Read More »