Tag Archives: ASN Muba

ASN Muba Harus Menjadi Role Model Masyarakat

Pj Bupati Muba, Apriyadi membuka acara Pekan Panutan Penyampaian SPT Tahunan Orang Pribadi Tahun Pajak 2023 di auditorium pemkab Muba, Kamis (22/2/2024). Foto: Dinkominfo Muba.

SUMSELHEADLINE.COM, SEKAYU —  Pj Bupati Muba H Apriyadi Mahmud mengimbau dan mengajak seluruh aparatur sipil negara (ASN) dan masyarakat untuk aktif melaksanakan kewajiban perpajakannya secara tepat waktu kepada kantor pelayanan pajak Sekayu. “Saya atas nama pemerintah kabupaten Muba mengucapkan terima kasih dan apresiasi kepada yang sudah melaporkan SPT tahunan orang …

Read More »