Tag Archives: amankan 30 ton batubara

Ditreskrimsus Polda Sumsel Amankan 30 Ton Batubara Ilegal

Tersangka (50) warga OKI dan SY (35) warga Ogan Ilir ditangkap Didkrimsus Polda Sumsel. Senin (28/8/2023). Foto : Sumselheadline/Ela.

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Ditreskrimsus Polda Sumsel mengamankan 30 ton batu bara ilegal yang akan dikirim ke Cirebon dari Kabupaten Muaraenim. Selain barang bukti, polisi juga mengamankan dua orang sopir yang mengangkutnya yakni berinisial L (50), warga OKI dan SY (35), warga Ogan Ilir. Keduanya ditangkap setelah kedapatan membawa batubara ilegal yang …

Read More »