Tag Archives: Adhikarya Naraya

Sukses di Sektor Pertanian, HD Terima Adhikarya dari Presiden

Wapres Ma'ruf Amin menyerahkan piagam penghargaan Adhikarya Naraya Pembangunan Pertanian kepada Gubernur Sumsel Hermen Deru diwakili Wagub Mawardi Yahya, Senin (14/8/2023). Foto : Humas Pemprov Sumsel. 

SUMSELHEADLINE.COM, JAKARTA – Gubernur Sumatera Selatan, Herman Deru, SH, MM kembali mendapatkan apresiasi dari Presiden RI  Joko Widodo  berupa penghargaan “Adhikarya Naraya Pembangunan Pertanian”. Penghargaan dari Pesiden Jokowi  tersebut diserahkan  oleh Wakil Presiden Republik Indonesia, KH Ma’ruf Amin didampingi Menteri Pertanian  H Syahrul Yasin Limpo  kepada Gubernur H Herman Deru …

Read More »