Headline

Kejuaraan Asia, Indonesia Menyisahkan Jojo di Semifinal

Jojo berhasil melaju ke semifinal Kejuaraan Asia 2024, Jumat (12/4/2024). Foto: IG PB PBSI.

SUMSELHEADLINE.COM, NINGBO — Tim bulutangkis Indonesia hanya menyisahkan Jonatan Christie (Jojo) yang berhasil maju ke semifinal BAC 2024. Sementara tiga wakil lainnya yang berlaga di perempat final kalah dari lawan-lawannya. Jojo berhasil mengalahkan andalan Malaysia, Lee Zii Jia, 21-11, 21-6. Permainan meyakinkan ditampilan Jojo yang bulan lalu menjadi juara All …

Read More »

Giliran Penyapu Jalan Sambangi Kediaman Herman Deru

Para petugas kebersihan Kota Palembang ramai-ramai bersilaturrahim ke rumah pribadi Herman Deru, Kamis (11/4/2024). Foto: Sumselheadline/Fer.

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Setelah petugas kebersihan Kota Prabumulih yang mendapat bingkisan khusus lebaran dari Gubernur Sumsel periode 2018-2023, Herman Deru (HD), kini giliran petugas kebersihan Kota Palembang yang ramai-rami bersilaturahim ke kediaman (HD di Taman Kenten, Palembang, Kamis (11/4//2024). Kepedulian yang selama ini ditunjukkan HD, tak pelak mendapat respon positif …

Read More »

Agus Fatoni: Open House Momen Bersilaturrahim

Pj Gubernur Sumsel, Agus Fatoni bersama keluarga menerima kunjungan warga di Griya Agung, Palembang. Foto: Humas Pemprov Sumsel.

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Usai melaksanakan ibadah salat Idul Fitri 1445 Hijriah, dua hari berturut Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Selatan, Agus Fatoni bersama Pj Ketua Tim Penggerak (TP) Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Tyas Fatoni beserta keluarga menggelar open house. Kegiatan ini berlangsung di Griya Agung, Palembang, Sumatera Selatan. Fatoni bersama …

Read More »

Rinov/Mentari Dipastikan Maju ke Paris

Rinov/Mentari. Foto: IG PB PBSI.

SUMSELHEADLINE.COM — Ganda campuran Indonesia, Rinov/Mentari gagal melaju ke babak perempat final Kejuaraan Asia di China, Kamis (11/4/2024).  Andalan merah putih itu tak mampu mengalahkan ganda Korea, Seo/Yu Jung dan kalah 18-21 dan 14-21. Dengan hasil itu, maka seluruh ganda campuran Indonesia gagal di kejuaraan ini, karena sebelumnya dua pasangan …

Read More »

Bukit Sulap Sempat Menghilang, Lubuklinggau Jadi Sejuk

Dibalik pohon-pohon itu biasanya tampak gagah Bukit Sulap. Namun Kamis (11/4/2024) pagi tak tampak, karena tertutup oleh embun pagi. Foto: Sumselheadline/Rya.

SUMSELHEADLINE.COM, LUBUKLINGGAU — Dalam sepekan terakhir, sejumlah warga Kota Lubuklinggau membicarakan tentang menghilangnya dari pandangan Bukit Sulap, sebagai icon kota tersebut. Ya, hilangnya bukit tersebut terutama di pagi hari, lantaran tebalnya embun. Udara yang sejuk ini memberi berkah tersendiri warga, apalagi warga yang mudik ke Kota Lubuklinggau. Padahal, sebelumnya polusi …

Read More »

Apriyadi: Masukan dari Masyarakat Jadi Pertimbang Kebijakan

Pj Bupati Muba, Apriyadi door to ddor sanjo ke rumah sejumlah tokoh masyarakat di Sekayu, Rabu (10/4/2024). Foto: Kominfo Muba.

SUMSELHEADLINE.COM, SEKAYU — Usai melaksanakan Shalat Id dan halal bihalal bersama warga Muba di rumah dinas Bupati Muba, Pj Bupati Apriyadi didampingi Camat Sekayu Edy Heriyanto, SH, MSi door to door sowan ke rumah-rumah Tokoh Masyarakat (Tomas) dan Tokoh Agama di Sekayu, Rabu (10/4/2024). “Momentum silaturahmi dan meminta masukan, agar …

Read More »

Kehadiran Ratu Dewa Disambut Tangis Haru Korban Kebakaran

Pj Walikota Palembang, Ratu Dewa mendatangi sekaligus memberikan bantuan kepada para korban kebakaran di Puncak Sekuning, Selasa (9/4/2024). Foto: Kominfo Palembang.

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Penjabat Walikota Palembang, Ratu Dewa tampak turut merasakan duka mendalam atas musibah kebakaran yang terjadi di Jalan Puncak Sekuning, Kelurahan Lorok Pakjo, Kecamatan Ilir Barat Satu, Selasa (9/4/2024). Insiden mengerikan itu mengakibatkan beberapa rumah warga hangus terbakar. Bahkan kebakaran tersebut menelan korban jiwa. Satu korban dinyatakan meninggal …

Read More »

Sahur Terakhir, Api Lalap Enam Rumah, Satu Korban Jiwa

Suasana kebakaran di Puncak Sekuning, Palembang, Selasa (9/4/2024) pukul 01.30 WIB. Foto:screenshot medsos.

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Api kembali mengamuk di wilayah Kota Palembang. Kali ini kebakaran terjadi di Puncak Sekuning, Gang Pulau, Kelurahan Lorok Pakjo, Ilir Barat I, Selasa (9/4/2024) pukul 01.30. Akibatnya, selain menghanguskan enam rumah, juga satu korban meninggal dunia. Informasi yang dihimpun, Wiwin, wanita yang berprofesi sebagai pemulung, tewas dalam …

Read More »

Jalan Palembang-Betung Sering Macet, Agus Fatoni Akan Lakukan Ini

Pj Gubernur Sumsel, Agus Fatoni saat meninjau jalur mudik di Betung, Banyuasin, Senin (8/4/2024). Foto: Humas Pemprov Sumsel.

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Selatan, gus Fatoni mengusulkan pelebaran Jalan Palembang-Betung, terutama di simpang Y Pasar Betung, Kabupaten Banyuasin. Hal ini dilakukan agar kemacetan parah pada momen mudik lebaran tahun 2024 ini tidak terulang kembali kedepannya. “Nanti mudah-mudahan tahun depan di jalur ini kita harap ada pelebaran …

Read More »

Tiga Mobil Kecelakaan di Tol Cikampek, Sembilan Meninggal Dunia

Tampak dua mobil minibus terbakar setelah tabrakan di tol Cikampek, Senin (8/4/2024) pagi. Foto: screenshot medsos.

SUMSELHEADLINE.COM, JAKARTA — Setiap musim mudik lebaran, tak jarang terjadi kecelakaan yang merenggut korban jiwa. Seperti Senin (8/4/2024) pagi, kecelakaan beruntun melibatkan tiga kendaraan terjadi di Km 58 Tol Cikampek, Karawang Timur. Ironisnya, akibat kecelakaan itu, setidaknya sembilan penumpang tewas dan beberapa lainnya terluka para. Kepawa sejumlah wartawan, Kapolres Karawang …

Read More »