Rya SumselHeadline.com

Warga Rimba Ukur dan Sekitarnya Segera Dialiri Air Bersih

Para pekerja memasang pipa jaringan air bersih ke Desa Rimba Ukur, Sekayu. Foto : Dok Dinperkim Muba.

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Warga Desa Rimba Ukur dan sekitarnya, Kecamatan Sekayu tak lama lagi bakal dialiri air bersih. Karena atas permintaan Pj Bupati Muba, Apriyadi, Pemerintah Kabupaten melalui Dinas Perkim telah menganggarkan biaya pembangunan jaringan sumber air bersih, yang bersumberkan air Sungai Musi. Pemasangan pipa induk sekarang ini sudah memasuki …

Read More »

Panitia Haji Arab Saudi Setop Sementara Bus Shalawat

…SUMSELHEADLINE.COM, MAKKAH — Mulai Jumat, 23 Juni hingga 1 Juli 2023 panitia haji Arab Saudi menghentikan sementara operasional bus shalawat, yang digunakan untuk antar jemput jemaah ke Masjid Harram. Bus baru akan operasional kembali pada 2 Juli. Penghentian itu untuk mempersiapkan kegiatan wukuf di arofah. “Jadi disarankan untuk Jumat ini …

Read More »

230 Ribu Wargs Muba Gantungkan Hidup dari Sumur Minyak8

Pj Bupati Muba, Apriyadi. Foto : Dinkominfo

SUMSELHEADLINE.COM, SEKAYU — Inisiasi Pj Bupati Apriyadi Mahmud untuk menata pengelolaan sumur minyak masyarakat mendapatkan dukungan dari berbagai pihak. Bahkan, Pj Bupati Apriyadi Mahmud juga telah mendapatkan mandat dari Gubernur Sumsel Herman Deru menjadi Koordinator Tim Penanganan Pengelolaan Sumur Minyak Masyarakat di Sumsel Setelah mendapat support dan back up penuh …

Read More »

Serukan Sinergi, Apriyadi Disambut Ribuan Warga Muhammadiyah

Ribuan warga Muhammadiyah menyambut kedatangan Pj Bupati Muba, Apriyadi di Desa Ulak Paceh, Kec. Lawang Wetan, Kamis (22/6/2023). Foto : Dinkominfo Muba.

SUMSELHEADLINE.COM, SEKAYU —  Ribuan warga Muhammadiyah di Desa Ulak Paceh Jaya Kecamatan Lawang Wetan memadati Gedung Ismet Desa Ulak Paceh Jaya, memyambut kedatangan Pj Bupati Apriyadi Mahmud bersama Pj Ketua TP PKK Asna Aini Apriyadi, Kamis (22/6/2023). Selain menggelar syukuran kelulusan siswa TK-SMA Muhammadiyah, dalam rangkaian tersebut juga sekaligus melaksanakan …

Read More »

Berdayakan Lulusan IKAPTK, Pj Bupati Muba Mendapat Apresiasi

Pj Bupati Muba , Apriyadi bersama Ketua DPN IKAPTK, Akmal Malik di Guest House Serasan Sekate Sekayu, Rabu (21/6/2023). Foto : Dinkominfo Muba.

SUMSELHEADLINE.COM, SEKAYU  — Kredibilitas dan integritas pengabdian alumni Pendidikan Tinggi Kepamongprajaan dimanfaatkan betul oleh Pj Bupati Apriyadi Mahmud untuk diberdayakan, mengisi jabatan penting dan strategis di lingkungan,  kecuali jabatan teknis di jajaran Pemkab Muba. Hal ini juga mendapatkan apresiasi dari Ketua Dewan Pengurus Nasional Ikatan Keluarga Alumni Pendidikan Tinggi Kepamongprajaan …

Read More »

Turunkan Angka Stunting, Ini yang Dilakukan Pemkab Muba

Pj Bupati Muba Apriyadi menerimaan penghargaan atas keberhasilan Pemkab menurunkan stunting di Muba, Selasa (20/6/2023). Foto : Dinkominfo Muba.

SUMSELHEADLINE.COM, SEKAYU — Tidak hanya persoalan pengentasan kemiskinan, Pj Bupati Apriyadi Mahmud juga sangat konsen menurunkan angka stunting di Bumi Serasan Sekate. Upaya dan realisasi nyata tersebut konkrit dengan mencatat kasus stunting di Muba turun drastis mencapai 5,2 persen. “Ini capaian yang sangat luar biasa, dalam periode 1 tahun. Muba …

Read More »

Tanamkan Budaya Literasi, Muba Gelar Lomba Bertutur Siswa SD

Asisten Administrasi Umum Setda Muba, Syaruddin menyematkan bed peserta lomba bertutur siswa SD/MIN, Senin (19/6/2023). Foto : Dinkominfo Muba.

SUMSELHEADLINE.COM,  SEKAYU — Berbagai upaya dan program meningkatkan minat baca peserta didik di Muba terus digencarkan, termasuk kali ini Pemkab Muba melalui Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) menggelar lomba Bertutur tingkat SD / MI, Senin (19/6/2023) di Guest House Griya Bumi Serasan Sekate. Kegiatan tersebut dibuka langsung oleh Penjabat (Pj) …

Read More »

Kasus Tewasnya Seorang Anggota Polres Mura, Tim Temukan Ini

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG — Atas tewasnya Aipda Paembonan, anggota Polres Musi Rawas, petugas gabungan dari Polres Musi Rawas dan Polda Sumsel melakukan pra rekonstruksi di lokasi kejadian, Jumat (16/6/2023) sore. Pelaksanaan pra rekonstruksi ini berlangsung hingga pukul 14.00 WIB. Namun media tidak diizinkan untuk mendekat. Usai pra rekonstruksi Kasat Reskrim AKP Muhammad …

Read More »

Mendapat Perintah Bupati, PUPR Muba Terangi Kembali Tungkal Jaya

SUMSELHEADLINE.COM, SEKAYU — Dinas PUPR Musi Banyuasin berhasil menghidupkan kembali 80 titik lampu penerangan jalan di areal Desa Peninggalan, Tungkal Jaya yang padam akibat kerusakan travo. Menurut Kepala Dinas PUPR Muba, Alva Elan dirinya segera meluncurkan petugas begitu mendapat perintah dari Pj Bupati, H Apriyadi. “Ada informasi lampu jalan di …

Read More »

Buka Akses di Empat Dusun, Pemkab Muba Bangun Jembatan

Bangun jembatan, Pj Bupati Muba Apriyadi buka akses untuk warga empat dusun di Lalan, Jumat (16/6/2023). Foto : Dinkominfo Muba.

SUMSELHEADLINE.COM, SEKAYU — Bertahap, pembangunan dan peningkatan infrastruktur jalan serta jembatan di Kecamatan Lalan terus dibenahi. Kali ini, menggunakan APBD Tahun Anggaran 2022 yang lalu, Pj Bupati Apriyadi Mahmud mengucurkan anggaran melalui Dinas PUPR Muba sebesar Rp1,9 Miliar membangun Jembatan Komposit Dusun 1-4 Desa Tri Mulya Agung Kecamatan Lalan. Usai …

Read More »