Headline

Pemerintah Akhirnya Larang Ekspor CPO dan Minyak Goreng

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG–Persoalan mahalnya minyak goreng di Indonesia hingga kini tak kunjung menemui jalan keluar. Bahkan, baru-baru ini Kejaksaan Agung membongkar mafia minyak goreng  yang melibatkan pejabat tinggi Kementerian Perdagangan dan pengusaha besar minyak sawit. Karena itulah, kemarin  Presiden Jokowi melakujan tindakan tegas. Selain memerintahkan mengusut hingga tuntas kasus mafia itu, …

Read More »

Antisipasi Gangguan Kenyaman Lebaran, Sumsel Terjunkan 3.578 Personil

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG –Guna memberikan rasa aman bagi masyarakat yang hendak  bepergian saat liburan panjang dalam rangka   hari raya  Idul Fitri 1443 Hijriah, Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan (Sumse) bersama dengan  TNI/ Polri  menyiapkan 3.578 personil gabungan yang akan bertugas pada Operasi Ketupat Musi 2022. Saat bertindak selaku inspektur upacara (Irup) pada …

Read More »

Minati Kelola LRT Sumsel, MRT Jakarta Datangi Gubernur

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG – Manajemen PT MRT Jakarta (Perseroda) menjajaki kerja sama dengan Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan  dalam  pengembangan bisnis Light Rail Transit (LRT). Hal tersebut  terungkap saat  Gubernur    Herman Deru saat menerima jajaran direksi   PT MRT Jakarta (Perseroda)  di ruang tamunya, Kamis (21/4) siang. Bahkan keinginan dari PT MRT  yang hendak …

Read More »

Buka Jalan Tembus, PALI Jadi Segitiga Emas Sumsel

SUMSELHEADLINE.COM, PALI — Gubernur Sumsel H Herman Deru terus mendorong agar Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) menjadi salah kawasan segitiga emas di Sumsel. Sebab itu, berbagai langkah dilakukan orang nomor satu di Bumi Sriwijaya agar keinginannya terwujud. Salah satunya melalui  percepatan pembangunan jalan yang menghubungkan Kabupaten PALI, Kabupaten Musi …

Read More »

Penerbangan ke Jakarta Kembali Dibuka, Menhub Suprise Kemajuan Lubuk Linggau

SUMSELHEADLINE.COM, LUBUKLINGGAU–Akhirnya penerbangan rute Jakarta-Lubuklinggau (PP) resmi aktif kembali. Hal itu ditandai dengan landingnya pesawat Batik Air, di Bandara Silampari, Jumat (22/4). Menteri Perhubungan (Menhub) RI, Budi Karya Sumadi, ikut langsung dalam penerbangan perdana tersebut. Dalam kesempatan itu, Menhub menyatakan bahwa dirinya memang ditugaskan presiden untuk mengunjungi setiap kabupaten/kota di …

Read More »

Suhandy Akui Setor Rp 5 M untuk Dodi Reza

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG–Sidang lanjutan kasus dugaan korupsi Bupati Muba nonaktif, Dodi Reza Alex kembali digelar di pengadilan Tipikor Palembang, Rabu (20/4/2022). Sidang dipimpin hakim Yoserizal. Kali ini jaksa KPK, Taufiq Ibnugroho, menghadirkan sejumlah saksi, diantaranya pengusaha yang menyuap, Suhandy. Saksi membenarkan isi Berita Acara Perkara (BAP) yang dibacakan Jaksa Penuntut Umum. …

Read More »

Perhatian Terhadap BUMD, Gubernur Sumsel Diganjar Ini..

SUMSELHEADLINE.COM, JJAKARTA— Gubernur Sumatera Selatan H  Herman Deru  kembali menambah koleksi penghargaan  di tingkat nasional. Setelah mendapatkan penghargaan yang sama  pada tahun 2020 dan 2021, tahun ini kembali terpilih sebagai  Gubernur Pembina BUMD. Penghaegaan diberikan Majalah Top Business, dalam ajang TOP BUMD Awards 2022. Penghargaan TOP BUMD Awards  yang diterima …

Read More »

Gubernur Sumsel Kembali Gelontorkan Rp 135 M untuk Infrastruktur Empat Lawang

SUMSELHEADLINE.COM, EMPAT LAWANG – Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) H. Herman Deru didampingi Ketua TP PKK Sumsel, Hj  Febrita Lustia HD menghadiri Sidang Paripurna Istimewa DPRD Kabupaten Empat Lawang Dalam Rangka Memepringati Hari jadi Ke-15 Kabupaten Empat Lawang yang berlangsung   di Gedung Serbaguna, Tebing Tinggi Empat Lawang, Rabu (20/4). Dalam …

Read More »

Peduli Kenyamanan Warga, HD Akan Bedah 45 Rumah di Palembang

SUMSELHEADLINE.COM, PALEMBANG – Gubernur Sumatera Selatan H Herman Deru kembali akan melanjutkan program bedah rumah bagai warga kurang mampu dI Kota Palembang. Salah satunya  rumah warga yang bermukim di Gang Lama Kelurahan Bagus Kuning Kecamatan Plaju. Untuk memastikan  kondisi  rumah warga  yang akan dibedah tersebut, Gubernur  langsung melakukan tinjauan ke …

Read More »